Minggu, 09 Januari 2011

intelegasi buatan


INTELEGASI BUATAN

A.PERKEMBANGAN INTELEGASI BUATAN
          Mulai sekitar abad 18, sebagaimana mesin telah menjadi lebih kompleks, usaha yang keras telah dicoba untuk menciptakan manusia imitasi
          Pada tahun 1736, Jacques de Vaucanson membuat suatu mesin pemain seruling berukuran seperti seorang manusia yang dapat memainkan 12 melodi nada.
          Pada tahun 1774 Pierre Jacquet-Droz mencengangkan masyarakat Eropa dengan suatu automation berukuran sekitar seorang anak laki-laki yang dapat duduk dan menulis suatu buku catatan, kemudian dilanjutkan dengan penemuan lain , yaitu automation yang berupa seorang gadis manis yang dapat memainkan harpsichord.
          Pada tahun 1769 , daratan Eropa dikejutkan dengan penemuan mesin Maelzel Chess Automation yang dapat menjawab langkah-langkah permainan catur yang belum ditentukan. Akan tetapi , setelah diselidiki, ternyata mesin ini tipuan.
          Pada tahun 1914 , Leonardo Torres Y Quevedo menemukan mesin permainan catur , dan mesin ini asli suatu otomation , bukan tipuan lagi.
B.APAKAH INTELEGASI BUATAN ITU ?
          Intelegasi buatan (Artificial Intelligence) adalah suatu mesin atau alat pintar yang dapat melakukan suatu tugas yang bilamana tugas tersebut dilakukan oleh manusia akan dibutuhkan suatu kepintaran untuk melaukannya.


C.GAME PLAYING
          Merupakan bidang AI yang sangat populer berupa permainan antara manusia melawan mesin yang mempunyai intelektual untuk berpikir.
D.GENERAL PROBLEM SOLVING
          Bidang AI ini berhubungan dengan masalah terhadap suatu situasi yang akan diselesaikan oleh computer.
E.NATURAL LANGUAGE RECOGNITION
          Bidang AI ini mencoba supaya computer dapat mengerti bahasa alamiah yang diketikkan lewat keyboard. Bahasa alamiah adalah bahasa sehari-hari yang dipergunakan oleh orang yang berkomunikasi.
F.SPEECH RECOGNITION
          Bidang ini masih dikembangkan dan terus dilakukan penelitiannya. Jika berhasil dengan baik, kita dapat berkomunikasi dengan computer cukup hanya dengan cara percakapan saja.
          Alat recognizer dapat ditambahan pada computer mikro sehingga dapat digunakan untuk speech recognition , diantaranya yaitu :
Ø Voice Recognition Module
Ø Voice Data Entry System
Ø SpeechLab buatan Heuristics Inc.
Ø Voice Entry Terminal
Ø Cognivox
G.VISUAL RECOGNITION
          Merupakan kemampuan suatu computer yang dapat menangkap signal elektronik dari suatu kamera dan dapat memahami apa yang dilihat tersebut.
H.ROBOTICS
          Robot adalah suatu mesin yang dapat diarahan untuk mengerjakan bermacam-macam tugas tanpa campur tangan lagi dari manusia.
a.     Sejarah robot
Robot berasal dari kata robota yang berarti tenaga kerja. Kata ini digunakan Dramawan Karel Capek pada tahun 1920 pada sandiwara fiksinya,yaitu R.U.R (Rossum’s Universal Robots). Eksperimen Rossum ini gagal. Keponakannya seorang ahli teknik yang berfikiran modern mempersiapkan pengembangan pekerja yang sempurna. Keponakan Rossum sukses dalam eksperimennya dan robotnya mulai dijual ke seluruh dunia.
b.    Penggolongan robot
Robot digolongkan menjadi :
-         Personal Robots
-         Industrial Robots, contohnya :
..Motionmate
..The Rhino Charger
..Prab Model 4200
..Cincinnati/Milacron T3
..Prab FC
..Cybotec P15
..Puma Model 500
..IBM Assembly Robots
..GMF Robots
-         Educational Robots
Yang termasuk Educational Robots :
..Rhino Robot XR-2 system
..Microbot
..Hero-1
I.EXPERT SYSTEM
          Expert sistem adalah sistem yang dapat dijadikan seperti konsultan atau tenaga ahli di bidang tertentu yang dapat menjawab pertanyaan dan memberikan nasehat-nasehat yang dibutuhkan. Siatem ini dapat digunakan untuk bidang yang tertentu seperti misalnya mendeteksi penyakit , menganalisis imia dan lain sebagainya.

FORTRAN


FORTRAN
A.Pengertian dan Perkembangan FORTRAN
FORTRAN singkatan dari FORMULA  TRANSLATOR. Dari singkatannya dapat langsung diketahui bahwa FORTRAN berorientasi ke permasalahan rumus-rumus atau berorientasi ke permasalahan teknik.
Karena bahasa mesin lebih dekat dengan operasi-operasi mesin, maka bahasa mesin relatif lebih sulit dibandingkan dengan bahasa tingkat tinggi yang lebih dekat dengan bahasa manusia sehari-hari.
Pada tahun 1950, john Backus mulai mengembangkan suatu bahasa tingkat tinggi yang disebut FORTRAN.
Pada tahun 1954, FORTRAN baru dikeluarkan dalam bentuk laporan oleh Programming Research Group.
Pada tahun 1957, FORTRAN di terapkan pada computer IBM 704.
Pada tahun 1958, FORTRAN II dikeluarkan masih untuk digunakan pada komputer IBM 704 dan versi-versi lain dari FORTRAN II dikenalan pada komputer  IBM 709 dan IBM 605.
Tahun 1962, FORTRAN IV dikenalkan untuk computer IBM 7030 yang terutama digunakan untu tujuan teknik.
Tahun 1978, American National Standard Institute menetapkam FORTRAN 77 sebagai standard FORTRAN.
B.Struktur Program FORTRAN
Struktur program FORTRAN dibagi menjadi 5 bagian kolom dan tiap-tiap baris dapat berisi :
>metacommand
>komentar
>statement
>sambungan dari statement baris sebelumnya
Aturan penulisan FORTRAN adalah sebagai berikut :
>kolom ke-1 digunakan untuk indikasi bahwa baris yang digunakan adalah berisi komentar atau berisi metacommand
>kolom ke-1 sampai ke-5 digunakan untuk penulisan label statement , berupa suatu angka yang menunjukkan letak dari suatu statement.
>kolom ke-6 digunakan untuk indikasi sambungan statement dari baris sebelumnya.
>kolom ke-7 sampai ke-72 digunakan untuk menulis statement FORTRAN
>kolon ke-73 sampai ke-80 tidak digunakan oleh FORTRAN
C. Elemen dari Program FORTRAN
Elemen-elemen yang membentuk program FORTRAN :
>metacommand atau compiler directive sifatnya adalah optional dalam program FORTRAN
>komentar dapat berupa tulisan bebas apapun yang berguna untuk member keterangan pada program, sehingga memudahkan untuk membaca program tersebut.
>statement merupakan inti dari program yang berupa instruksi-instruksi kepada computer.
Suatu FORTRAN dapat dibentuk dari elemen-elemen sebagai berikut :
>konstanta
>operator
>ungkapan
>nama
>verb
D. KOSTANTA                 
            Konstanta merupakan nilai yang sudah pasti dan yang tidak akan berubah di dalam program.
            Konstanta dibedakan menjadi 2 yaitu :
>konstanta numeric
>konstanta karakter
>konstanta logika
*Konstanta numeric dibedakan lagi menjadi 3, yaitu :
>konstanta integer : nilai numeric bilangan bulat
>konstanta real ketepatan tunggal : konstanta numeric yang dapat berbentuk nilai pecahan
>konstanta real ketepatan ganda : konstanta numeric yang dapat berbentuk nilai pecahan , mempunyai batasan konstanta real ketepatan tunggal harus mengandung sebuah titik decimal dan bentuk eksponential huruf D.
*konstanta karakter disebut juga konstanta non-numerik
*konstanta logika digunakan untuk memberi suatu nilai logika
E. OPERATOR
Operator dibagi 3, yaitu :
>operator aritmatika = tanda operasi yang digunakan dalam perhitungan aritmatika
>operator hubungan = tanda operasi yang digunakan untuk menyatakan hubungan antara dua elemen
>operator logika = tanda operasi yang digunakan dalam perbandingan logika
F.UNGKAPAN
Operator dibagi 4, yaitu :
>ungkapan aritmatika
>ungkapan karakter
>ungkapan hubungan
>ungkapan logika
G.NAMA
Nama disebut juga dengan istilah identifier dapat menunjukan suatu variabel,larik,fungsi atau rutin bagian.
a.nama variabel
variabel digunakan untuk menyimpan suatu nilai konstanta atau hasil dari suatu ungkapan. Variabel di bagi 5 :
>variabel integer
>variabel real ketepatan tunggal
>variabel real ketepatan ganda
>variabel karakter
>variabel logika
b.nama larik
H.VERB
Verb adalah kerja perintah yang terdapat dalam statement
I.STATEMENT
Statement dibagi 2,yaitu :
>nonexecutable statement:
-statement format
-statement data dan statement parameter
-statement spesifikasi
-statement program,function dan subroutine
>executable statement:
-statement pengerjaan
-statement kontrol
-statement input/output
J.MENAMPILKAN HASIL
Untuk menampilkan hasil dapat dipersunakan statement write.
K.MEMASUKAN DATA
Untuk memasukan data kevariabel atau larik dapat dilakukan dengan berbagai cara,yaitu:
>dengan statement pengerjaan
>dengan statement data
>dengan statement reat
L.PERULANGAN
Untuk proses pengulangan dapat dilakukan dengan statement DO
M.PENYELEKSIAN KONDISI
Statement IF merupakan statement yang digunakan untuk menyeleksi kondisi.
Statement IF dapat digolongkan menjadi 3, yaitu :
>statement IF logika
>statement IF aritmatika
>statement IF blok
N. FUNGSI
Fungsi digunakan untuk mendapatkan suatu nilai dari fungsi tersebut.
Fungsi digolongkan menjadi 3 , yaitu :
>Fungsi eksternal : fungsi yang dibuat sendiri oleh pembuat program dalam bentuk unit program yang terpisah tetapi masih dalm satu program
>Fungsi statement : didefinisikan dalam sebuah statement tunggal
>Fungsi intrinsic : fungsi pustaka yang sudah disediakan oleh FORTRAN untuk membantu menyelesaikan permasalahan tertentu.


O. SUBROUTINE
Subroutine merupakan suatu unit program sendiri seperti halnya fungsi eksternal.

Kamis, 06 Januari 2011

Apa itu STIMULAN ???

STIMULAN adalah obat-obatan yang menaikkan tingkat kinerja fisik dalam waktu yang singkat.
dalam bahasa Amerika stimulan biasa disebut "upper".
stimulan sering disalahgunakan menjadi obat yang legal.
stimulan menaikkan kegiatan sistem saraf simpatetik dan sistem saraf pusat.
biasanya , stimulan yang berpengaruh terhadap saraf otak menghasilkan sensasi yang berlebihan.
fungsi stimulan dalam terapi :
> menjaga kinerja fisik
> sebagai penawar rasa lelah
> penawar keadaan tidak normal (dalam narkolepsi)
> menurunkan bobot tubuh
> memperbaiki kemampuan konsentrasi
> merawat orang yang mengalami depresi
> memompa ketahanan dan produktivitas
> menahan nafsu makan

stimulan yang biasa dipakai di dunia adalah kafein yang biasa terdapat dalam kopi dan nikotin yang biasa terdapat dalam tembakau.
contoh lain stimulan :
> kokain
> amfetamin
> modafinil
> efedrin , dsb.