Jumat, 29 Juni 2012

PERBEDAAN SEQUENTIAL ACCESS STORAGE DEVICE dengan DIRECT ACCESS STORAGE DEVICE



Penyimpanan sekunder dibagi berdasarkan akses datanya :
1.    Sequential access storage device (SASD)
Alat penyimpanan dengan penyusunan dan pembacaan datanya secara berurut yaitu satu catatan mengikuti catatan lain.
Contoh : Magnetic tape, punched card, punched paper tape
2.    Direct access storage device (DASD)
Alat penyimpanan dengan penyusunan dan pembacaan datanya langsung pada posisinya.
Contoh : Magnetic disk, floopy disk, mass storage.

1 komentar:

  1. Izin ngomen ya,biar rame dikit..
    judulnya ada 1 kata yg perlud betulin nih,, :D
    PERBEDAAN SEQUENTIAL ACCESS STORAGE DEVICE dengan SEQUENTIAL ACCESS STORAGE DEVICE

    BalasHapus